Sengketa Informasi Atas KLHK, FWI: Sepatutnya Keterbukaan Informasi Ditegakkan

Komisi Informasi Pusat (KIP) mengabulkan seluruh gugatan permohonan informasi yang disengketakan Forest Watch Indonesia (FWI) terhadap Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK). Keputusan yang dibacakan oleh Ketua Majelis Komisioner KIP, Yhanu Setiawan, di ruang sidang KIP Jakarta, Jumat (8/5/2015), ini mewajibkan KLHK segera memberikan informasi yang dipinta FWI paling lambat 14 hari setelah putusan dikeluarkan. Jika menolak, KLHK bisa menempuh…

Baca selengkapnya...

Greenpeace Sebut Kebun Sawit Andil Besar Deforestasi, Apa Langkah Perbaikan?

Greenpeace menyatakan, setidaknya ratusan perusahaan perkebunan sawit memberikan andil deforestasi cukup tinggi. Penelitian Greenpeace memperlihatkan keadaan ini. Untuk itu, ini perlu langkah langkah penanganan serius hingga Indonesia mampu menerapkan nol deforestasi. “Beberapa tahun terakhir, Greenpeace kampanye khusus menekan dan mendesak perusahaan sawit menjalankan komitmen menekan deforestasi akibat pembukaan lahan besar-besaran,” kata Grant Rosoman, Global Forest Solutions Project Coordinator, Greenpeace Forest…

Baca selengkapnya...

Selamatkan Air, Kemendagri Gandeng 7 Kementerian

Gerakan Nasional Kemitraan Penyelamatan Air (GN-KPA) gagal dilaksanakan di daerah. Ini diakui Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah Kementerian Dalam Negeri, Muhammad Marwan. “Program ini sebelumnya di pusat sudah jalan, tetapi di daerah mengalami hambatan. Diamanatkan oleh pemerintah pusat, sebagai pembina umumnya Kemendagri, tetapi teknisnya oleh masing-masing menteri,” ujar Marwan di Kalibata, Jakarta Selatan, Kamis 7 Mei 2015. Untuk mengoptimalkan program…

Baca selengkapnya...

“Pendidikan Pelestarian Lingkungan untuk Pelajar” Kerjasama PT Sharp dan Balitek KSDA

BPTKSDA (Samboja, 2/5/2015). Dalam rangka menanamkan cinta lingkungan dan hutan kepada pelajar, PT Sharp Electronics Indonesia (PT SEID) bekerjasama dengan Balitek KSDA mengadakan kegiatan Pendidikan Pelestarian Lingkungan di Kawasan Hutan dengan Tujuan Khusus (KHDTK) Hutan Penelitian Samboja. Kegiatan yang diikuti oleh pelajar SMAN 2 Samboja dan SMK Kehutanan Negeri Samarinda ini berlangsung ceria dan penuh semangat. Fasilitator dalam kegiatan ini…

Baca selengkapnya...

Moratorium: Antara Deforestasi dan Penegakan Hukum

Berbicara tentang moratorium tidak hanya menyinggung bahwa Indonesia merupakan peraih “emas” dunia di bidang deforestasi, melainkan juga mempertanyakan lemahnya penegakan hukum di negeri ini. Setelah menempuh masa evaluasi dan menuai banyak kecaman, akhirnya sesuai instruksi presiden, moratorium penebangan hutan akan diperpanjang dengan pelbagai perbaikan. Salah satunya adalah rancangan kebijakan hukum yang harus diperkuat dengan Peraturan Presiden (Perpres) yang mengikat pihak…

Baca selengkapnya...

Belajar Konservasi Hutan dan Mata Air Di Wonosalam

Berbekal pemahaman sederhana bahwa hutan gundul akan menyebabkan kerusakan lingkungan yang dapat merugikan masyarakat, Wagisan bersama warga Dusun Mendiro, Desa Panglungan, Kecamatan Wonosalam, Kabupaten Jombang, Jawa Timur, melakukan upaya penanaman kembali hutan yang gundul seluas lebih dari 50 hektar. Awal mulanya hutan di kawasan Dusun Mendiro ditumbuhi banyak tanaman kayu, serta tanaman buah-buahan yang dapat dimanfaatkan oleh masyarakat sekitar hutan….

Baca selengkapnya...