1st Announcement Call for Papers International Conference of Indonesia Forestry Researchers III – 2015

FORDA (Bogor, 06/10/2014)_Forest provides a wide range of tangible and intangible benefits including ecological, economic and social benefits as well as clean air. There are four priorities in forest management which are timber, non-timber forest products, and biodiversity and forest services. Those four aspects must be prioritized in Forest Managing Unit (KPH), which has been set up for modern forest…

Baca selengkapnya...

Litbang akan Lebih Mendayagunakan KHDTK

FORDA (Makassar, 30/10/2014)_Pembahasan tentang Pengelolaan KHDTK untuk Tujuan Penelitian dan Pengembangan telah dilaksanakan oleh Badan Litbang Kehutanan di Makassar, 30 Oktober 2014 diikuti oleh semua Kepala Satker lingkup Badan Litbang.  Dalam pengantar pembukaannya, Sekretaris Badan Litbang Kehutanan, Ir. Tri Joko Mulyono,MM mengakui bahwa progres pengelolaan KHDTK lingkup Badan Litbang Kehutanan sangat lambat.  “Dari 34 KHDTK yang telah ditunjuk dan dikelola…

Baca selengkapnya...

Sumpah Pemuda ke-86 : Pemuda harus Solid dan Maju

FORDA (Jakarta, 28/10/2014)_Pemuda Indonesia diharapkan berkarakter, berkapasitas, mampu berdaya saing secara sportif dan dapat memainkan peranannya secara optimal sebagai perekat persatuan bangsa dalam pembangunan nasional. Hal ini di sampaikan oleh  Prof. Dr. Ir. San Afri Awang, M.Sc, Kepala Badan (Kabadan) Litbang Kehutanan selaku Inspektur Upacara pada Hari Sumpah Pemuda ke-86 di Gedung Manggala Wanabakti, Jakarta (selasa, 28/10). “Soliditas pemuda sangat…

Baca selengkapnya...

Diskusi Ilmiah Putaran IV: Ajang Pertemuan Peneliti, Penyuluh dan Widyaiswara dalam Suasana Ilmiah

FORDA (Bogor, 21/10/2014)_Badan Litbang Kehutanan kembali menggelar Diskusi Ilmiah, kali ini merupakan putaran yang keempat. Dalam kegiatan tersebut hadir para peneliti, penyuluh dan widyaiswara. “Pertemuan kali ini untuk mengumpulkan teman-teman peneliti, widyaiswara dan penyuluh dan membina suasana ilmiah,” demikian diutarakan Sekretaris Badan Litbang Kehutanan, Ir. Tri Joko Mulyono, MM dalam sambutannya saat membuka Diskusi Ilmiah Putaran IV di Ruang R….

Baca selengkapnya...

Taman Kota Terbukti Efektif Serap Gas Rumah Kaca

FORDA (Makasar, 30/10/2014)_Taman Kota yang selama ini hanya dipandang sebagai aksesoris untuk mempercantik sebuah kota ternyata mempunyai  manfaat besar bagi penurunan emisi gas rumah kaca. Penelitian yang dilakukan oleh Ismayadi Samsoedin dan Ari Wibowo membuktikan bahwa keberadaan taman kota selain mempunyai fungsi estetika juga memiliki fungsi ekologi yang sangat penting bagi kehidupan. Pada penelitian yang dimuat dalam Jurnal Sosial Ekonomi…

Baca selengkapnya...

Siti Nurbaya Dituntut Berani

KOMPAS.com — Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya Bakar diharapkan memiliki cukup keberanian dalam menangani dan menyelesaikan berbagai kasus lingkungan dan kehutanan. Penggerusan sumber daya alam yang marak telanjur meluas, berlindung di balik kebutuhan ekonomi. ”Dari sisi ilmu dan pengalaman, Siti Nurbaya sangat baik. Yang perlu dicermati keberanian. Di (kehutanan) yang dihadapi tembok-tembok besar, seperti tambang, kebun, dan perambahan,”…

Baca selengkapnya...